You don't have javascript enabled. Good luck with that.
Pencarian
Genangan di Depan SMA 8 Menteng Telah Surut
....
photo Anita Karyati - Beritajakarta.id

Genangan di Depan SMPN 8 Menteng Surut Dalam Waktu 15 Menit

Genangan setinggi 10 hingga 20 sentimeter yang sempat terjadi di depan SMPN 8, Jalan Pegangsaan Barat RT 01 RW 02, Kelurahan Menteng, Menteng, Jakarta Pusat, Selasa (18/1) sudah surut sejak pukul 15.00.

Empat personel PPSU kami membersihkan tali air dan sumur resapan 

Menurut Lurah Menteng, Dedy Tjahyadi, genangan di lokasi itu terjadi akibat intensitas hujan yang tinggi sejak siang hari serta beberapa tali air dan sumur resapan yang tersumbat sampah.

"Empat personel PPSU kami membersihkan tali air dan sumur resapan yang tertutup sampah, agar air yang ada di permukaan jalan cepat mengalir ke dalam saluran," kata Dedy.

Sumur Resapan di Cempaka Putih Timur Percepat Penanganan Genangan

Setelah dilakukan perapihan tali air dan pembersihan sampah, jelas Dedy, genangan itu langsung surut dalam waktu 15 menit.

"Kami imbau warga tidak membuang sampah sembarangan, agar kejadian ini tidak terulang," tandasnya.

Berita Terkait
Berita Terpopuler indeks
  1. 30 Pohon Tabebuya Ditanam di Jalan Karet Pasar Baru Timur 2

    access_time17-01-2025 remove_red_eye1533 personBudhi Firmansyah Surapati
  2. 411.161 Wisatawan Kunjungi Kepulauan Seribu di Tahun 2024

    access_time18-01-2025 remove_red_eye1524 personAnita Karyati
  3. Petugas Padamkan Kebakaran di Mangga Besar XIII

    access_time21-01-2025 remove_red_eye1334 personBudhi Firmansyah Surapati
  4. Dinas PPAPP Perkuat Pencegahan Pelecehan Seksual di Transportasi Publik

    access_time20-01-2025 remove_red_eye1237 personAldi Geri Lumban Tobing
  5. Pelaku UMKM di Pulau Tidung Bisa Segera Gunakan Loksem KS 02

    access_time17-01-2025 remove_red_eye892 personAnita Karyati